Beranda » Artikel Blog » cara menjilid softcover dengan lem putih manual

cara menjilid softcover dengan lem putih manual

Diposting pada 21 December 2020 oleh Edlin | Dilihat: 97 kali | Kategori:

bahan yang di perlukan
– lem putih (merk terserah lem fox bisa)
– kassa (disarankan bukan kassa steril ya kassa yang biasa)
– potongan kassa kecil di gulung dengan panjang agak panjang dari ketebalan buku
– cutter
– kuas
– cover

cara jilid
rapikan kertas yang akan dijilid
setelah rapi sayat bagian pinggiran kertas dengan cutter posisi vertikal, kalau ingin cepat bisa pakai mini grinder, ilustrasi sayatan seperti garis putus-putus di gambar


setelah itu lem bagian pinggiran kertas yang sudah di sayat tadi terus selipkan kassa yang di gulung ke bagian sayatan tadi
sesudah memasukkan kassa lem lagi bagian pinggiran kertas, kemudian lapisi dengan kassa
tunggu jilidan kering
setelah jilidan kering, pasang cover dan jilidan sudah selesai

sekian sharing saya
terimakasih

Bagikan

cara menjilid softcover dengan lem putih manual | Addinta Printing

Komentar (0)

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

Anda Mungkin Suka

Addinta Printing Surabaya

Perum ITS, Jl. Teknik Arsitektur Blok J-21, Keputih, Sukolilo, Surabaya
E-mail : addintaprinting@gmail.com

Live Chat
Online Senin-Sabtu (08:00 – 16:00) WIB

Lokasi Addinta Printing

TENTANG ADDINTA PRINTING

Addinta Printing adalah toko yang mulai buka tahun 2013, di awal buka toko dengan mesin fotocopy dan satu unit printer dan komputer, berkembang sesuai permintaan customer tambah print A3, penjilidan mulai dari spiral, softcover hingga hardcover, mulai tahun 2018 menyediakan print dengan sistem online, jadi anda bisa order print dari rumah sampai sekarang

Chat via Whatsapp
Edlin
⚫ Online
Halo, perkenalkan saya Edlin
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja