Beranda » Artikel Blog » apakah printer laser bisa borderless ? atau print full tanpa tepi ?

apakah printer laser bisa borderless ? atau print full tanpa tepi ?

Diposting pada 20 July 2020 oleh Edlin | Dilihat: 143 kali | Kategori:

pengertian dari borderless adalah fitur untuk pengguna mencetak gambar maupun foto full satu lembar kertas tanpa tepi, jadi kalo untuk foto mirip seperti foto professional yang tidak ada batas tepinya, tetapi untuk borderless ini hanya di printer inkjett tertentu, kalau untuk printer laser masih belum ada printer laser yang bisa cetak borderless, ada yang namanya area cetak di printer laser, kurang lebih selisih 1 cm dari ukuran kertas jadi kalo untuk kertas ukuran A3+ ukurannya 32cm x 48cm jadi area cetaknya 31cm x 47cm

Bagikan

apakah printer laser bisa borderless ? atau print full tanpa tepi ? | Addinta Printing

Komentar (0)

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

Anda Mungkin Suka

Addinta Printing Surabaya

Perum ITS, Jl. Teknik Arsitektur Blok J-21, Keputih, Sukolilo, Surabaya
E-mail : addintaprinting@gmail.com

Live Chat
Online Senin-Sabtu (08:00 – 16:00) WIB

Lokasi Addinta Printing

TENTANG ADDINTA PRINTING

Addinta Printing adalah toko yang mulai buka tahun 2013, di awal buka toko dengan mesin fotocopy dan satu unit printer dan komputer, berkembang sesuai permintaan customer tambah print A3, penjilidan mulai dari spiral, softcover hingga hardcover, mulai tahun 2018 menyediakan print dengan sistem online, jadi anda bisa order print dari rumah sampai sekarang

Chat via Whatsapp
Edlin
⚫ Online
Halo, perkenalkan saya Edlin
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja