kertas kalkir ini merupakan jenis kertas yang transparan dan seperti kertas yang di lapisi minyak atau mirip mirip seperti kertas minyak tetapi berwarna putih dan transparan, kertas ini termasuk kertas yang banyak dipakai, mulai dari desainer dengan kertas ini dapat mempermudah proyek mereka, dalam proses pencetakan film kertas ini dipakai untuk bagian akhir dalam merampungkan proyek, sablon dan industri percetakan juga memakai kertas ini.
untuk ukuran kertas ini hampir sama dengan ukuran kertas pada umumnya yaitu
1. A0
– ukuran kertas ini merupakan kertas paling besar dengan ukuran 81.1 cm x 118.9 cm
2. A1
– ukuran kertas ini merupakan ukuran kertas terbesar kedua karena ukuran kertas ini merupakan separuh dari ukuran kertas A0 dan ukuran kertas ini 59.4 cm x 84.1 cm
3. A2
– hampira sama dengan kertas A1 ukuran kertas ini merupakan separuh dari ukuran kertas A1 dengan ukuran 42.0 cm x 59.4 cm
4. A3
– lipatan dari kertas A2 itu adalah kertas A3 yang berukuran 29.7 cm x 42.0 cm
5. A4
– 21.0 cm x 29.7 cm
untuk kertas ini adalah ukuran standar yang sering digunakan oleh masyarakat, ukuran kertas ini umumnya dipakai untuk mencetak berbagai macam dokumen termasuk juga buku
Selamat datang kembali, silahkan login ke akun Anda.
Belum menjadi member? Daftar